SILABUS SMA KELAS XII SMSTER I

Posted by Unknown on Jumat, 07 Oktober 2011

SILABUS

Nama Sekolah : SMA Negeri Ngoro

Mata Pelajaran : Pendidikan Jasmani, Olahraga dan Kesehatan

Kelas/Semester : XII / 1

Standar Kompetensi : 1. Mempraktikkan keterampilan permainan olahraga dengan peraturan yang sebenarnya dan nilai-nilai yang terkandung didalamnya.

Kompetensi Dasar

Materi Pokok/ Pembelajaran

Kegiatan Pembelajaran

Indikator

Nilai Karakter

Penilaian

Alokasi Waktu

Alat/Sumber Belajar

Teknik

Bentuk Instrumen

Contoh Instrumen

1.1. Mempraktikkan keterampilan bermain salah satu permainan olahraga bola besar lanjutan serta dengan peraturan yang dimodifikasi serta nilai kerjasama, kejujuran, toleransi, kerja keras dan percaya diri **)

Sepakbola

· Melakukan variasi dan kombinasi latihan teknik dasar permainan sepakbola (meng-umpan, mengontrol, meng-giring dan menembak) berkelompok menggunakan kaki bagian dalam, kaki bagian luar dan punggung kaki dalam bentuk formasi permainan dengan koordinasi yang baik.

· Bermain sepakbola dengan menggunakan peraturan yang dimodifikasi untuk me-numbuhkan dan membina nilai-nilai kerjasama, ke-jujuran, menghargai, semangat, dan percaya diri.

· Latihan variasi dan kombinasi latihan teknik dasar permain-an sepakbola (meng-umpan, mengontrol, menggiring dan me-nembak) berkelompok.

· Bermain sepakbola dengan menggunakan peraturan yang dimodifikasi.

· Religius

· Kerjasama

· Jujur

· Toleransi

· Disiplin

· Tanggung Jawab

· Kerja Keras

Tes

Tes

· Tes keterampilan

· Tes sikap

· Tes penge-tahuan

· Pengamatan/ observasi

· Tes me-nendang dan mena-han bola

· Tes meng-giring bola

· Tes menembak ke gawang

· Bermain sepakbola

4 X 45 menit

· Bolasepak

· Lapangan sepakbola

· Tiang gawang

· Tiang pancang

· Peluit

· Sumber: Buku Penjasorkes SMA Kelas XI, Drs. Muhajir, M.Ed, Jakarta: Erlangga.

UNTUK LEBIH LENGKAPNYA SILAHKAN DOWNLOAD DISINI

{ 0 comments... read them below or add one }

Posting Komentar